Keunikan Susunan Bata yang Terlihat Janggal di Atas Kusen, Ternyata Ini Manfaatnya

1.708

Rumah adalah salah satu kebutuhan pokok bagi manusia. Meski demikian, tak semua orang bisa membangun rumahnya sendiri karena ada kerumitan di setiap yang dibuat agar awet dan kokoh.

Baca Juga: Pernah Lihat Plat Besi Kecil Di Kunci Motor? Ternyata Berguna Nih Jika Motor Hilang

Seni tak semua orang menguasai, pun bagi orang awam mungkin sering menemukan hal yang dirasa janggal namun selalu terlihat di setiap seperti yang diungkap seorang warganet berikut ini.

Baca Juga: Viral Elang Raksasa Sebesar Manusia, Ternyata Spesies Langka

mari mengenal hal2 sederhana dr bangunan
1. kenapa pemasangan bata yg dilingkari beda dgn yg lain?


Terlihat dalam foto tersebut ada susunan bata yang terlihat beda dengan susunan bata lain. Hampir semua menerapkan teknik penyusunan batu bata itu di atas kusen pintu atau jendela.

Menurutnya, pemasangan seperti itu bertujuan kalau suatu saat dibongkar untuk diganti, bagian bata itu akan menggantung, makanya dipasanglah seperti itu agar mengunci. Jadi tidak mudah jatuh, berbeda jika bata dipasang lurus. 

Baca Juga: Cara Bikin Pisau Berkarat Jadi Kinclong Lagi Seperti Baru, Mudah Banget

Seorang warganet menambahkan bahwa teknik bernama rolag itu fungsinya untuk menahan bata yang di atas kusen, untuk perkuatan agar bebannya tidak langsung diterima kusen pintunya.

Jadi, terjawab kan salah satu keanehan yang sering terlihat ketika membangun rumah?[]

Sumber : akurat.co

Laman: 1 2

Promot Content

Simak Juga
close